Borderless merupakan komunitas belajar (learning network) yang menghubungkan praktisi, profesional muda dan masyarakat sipil yang tergerak dengan ide untuk mendukung terciptanya kesejahteraan yang berkelanjutan (sustainable wellbeing). Lewat podcast ini, kita berharap bisa terhubung dengan teman-tem… read more
Hi teman-teman Borderless, kali ini kita hadir dengan tema yang unik banget nih. Dari judulnya aja pasti kalian udah bertanya-tanya kan apa yang kita …
Hi temen-temen @borderless.id
Setelah cukup lama terlarut dalam hiruk pikuk pandemi, ternyata gak kerasa kita udah masuk tahun ke dua surviving COVID19 ya.
Semoga temen-temen semua tetep sehat dan semangat menjalani …
Hi teman-teman Borderless.
Kali ini kita bahas topik yang penting banget untuk keberlanjutan dan kelestarian sumber daya laut kita. Kalian pasti pernah denger berita atau informasi kalau Indonesia adalah salah satu …
Hi temen-temen @borderless.id
Gimana kabar quarantine sama WFHnya? Semoga sehat-sehat aja yaaa dan belum kena cabin fever :D
Supaya waktu di rumah lebih menyenangkan dan mimin yakin kalian jadi lebih rajin masak selama …
Hi! Kembali lagi ke podcast @borderless.id.
Kali ini kita akan bahas topik yang selain menarik, juga pasti jarang ditemuin di kesempatan lain.
Borderless beruntung sekali bisa bertemu dengan Isabella Apriyana, seorang …
Hi! @borderless.id kembali dengan podcast Episode ke-12!
Kali ini di tengah transisi menuju "new normal" kita dapet kesempatan untuk diskusi mengenai behavioral change (perubahan perilaku) dengan Program Director dari …
Hi! @borderless.id kembali dengan Episode ke-11!
Di tengah kecemasan dan kewaspadaan akibat penyebaran virus corona belakangan ini, semoga podcast Episode ke-11 dari @borderless.id bisa menjadi teman yang menyenangkan …
Episode ke-10! Yeay...
Kali ini kita hadir kembali dengan tamu special.
Seperti yang kita tahu belakangan, banyak teman-teman kita di berbagai daerah yang saat ini masih terdampak masalah kabut asap akibat kebakaran …
Hi temen-temen @borderless.id.
Akhirnya setelah beberapa minggu menghilang, kita kembali dengan episode ke-9!
Kali ini dengan pembahasan super serius …
Ep 8 kali ini kita ngobrol ringan soal hobi camping dan beraktivitas di alam. Banyak yang bilang kalau dengan camping atau berkemah kita bisa …
Episode ke-7 kali ini kita kedatangan teman diskusi dari legalisten. Dari mulai bahas masalah ekspor impor plastik, aturan pengelolaan sampah di …
Di episode ke-enam kali ini kita kedatangan bintang tamu dari Tambora Muda.
Nah kalau dari namanya kalian bisa nebak gak kira-kira mereka ini siapa?
Ya udah dari pada tebak-tebakan langsung aja yuk cek podcast …
Niat hati ingin beli produk yang lebih green…
Hallo temen-temen @borderless.id! akhirnya kita balik nyapa kalian lagi.
semoga sehat-sehat aja ya...
jangan lupa jaga kesehatan, terutama buat kamu …
Liburan udah selesai, balik lagi ke hiruk pikuk Jakarta?
Duh, masih pengen ya nikmatin Jakarta yang sepi?
Yuk dengerin obrolan di Series Urban …
Podcast pertama untuk Food Series dari @borderless.id.
Udah gak puasa lagi nih! Kangen makan es campur siang-siang
Udah gak puasa lagi nih! Kangen sarapan bubur sebelum ngantor.
Hayooo…udah apa aja yang dikangenin …
Lebaran tinggal sebentar lagi. Mulai excited buat kumpul bareng keluarga? Atau malah mulai insecure dapet pertanyaan kapan berkeluarga? #eh.
…
Are you the creator of this podcast?
and pick the featured episodes for your show.
Connect with listeners
Podcasters use the RadioPublic listener relationship platform to build lasting connections with fans
Yes, let's begin connectingFind new listeners
Understand your audience
Engage your fanbase
Make money